Menu

Mode Gelap
 

Semilir Sumpiuh · 30 Nov 2024 12:29 WIB ·

Semilir (897) Hari Keputusan

Perbesar

Hari kiamat disebut juga dengan Yaumul Fashli (hari keputusan).

Allah berfirman dalam surat Ad Dukhan ayat 40 ;

إِنَّ يَوْمَ الْفَصْلِ مِيقَاتُهُمْ أَجْمَعِينَ

“Sungguh, hari keputusan (hari Kiamat) adalah waktu yang dijanjikan bagi mereka semuanya”.

Imam Al Qurthubi rahimahullah menyebutkan ;

وسمي بذلك لأن الله تعالى يفصل فيه بين خلقه

“Dinamakan dengan hari keputusan karena di hari tersebut Allah menetapkan keputusan di antara makhluk (siapa yang akan masuk surga dan siapa yang ke neraka)”.

📚 Tafsir Al Qurthubi.

Semoga Allah menjaga kita dari kesengsaraan di dunia dan akhirat.

Penulis:
Ustadz Tamim Suherman
Pengajar Ponpes Ibnu Taimiyyah Sumpiuh

 

 

Facebook Comments Box
Artikel ini telah dibaca 23 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Semilir 903 Petir

4 Desember 2024 - 07:59 WIB

Semilir 902 Nabi Musa Shalat di Alama Kubur

3 Desember 2024 - 07:59 WIB

Semilir 901 𝐌𝐞𝐧𝐝𝐚𝐡𝐮𝐥𝐮𝐤𝐚𝐧 𝐊𝐚𝐤𝐢 𝐊𝐢𝐫𝐢

2 Desember 2024 - 10:39 WIB

Semilir 900 𝐌𝐚𝐬𝐢𝐡 𝐌𝐞𝐧𝐢𝐧𝐠𝐠𝐚𝐥𝐤𝐚𝐧 𝐒𝐡𝐚𝐥𝐚𝐭 𝐀𝐬𝐚𝐫 ?

2 Desember 2024 - 10:32 WIB

Semilir 899 𝐍𝐞𝐫𝐚𝐤𝐚 𝐌𝐞𝐦𝐚𝐧𝐠𝐠𝐢𝐥

2 Desember 2024 - 08:03 WIB

Semilir (898) 𝐁𝐞𝐫𝐤𝐮𝐦𝐮𝐫 & 𝐇𝐢𝐫𝐮𝐩 𝐀𝐢𝐫 𝐤𝐞 𝐇𝐢𝐝𝐮𝐧𝐠 𝐇𝐚𝐫𝐮𝐬 𝐁𝐞𝐫𝐛𝐚𝐫𝐞𝐧𝐠𝐚𝐧 ?

30 November 2024 - 12:35 WIB

Trending di Semilir Sumpiuh